Teknologi Additive Manufacturing (3D Printing) Berbasis Stereolithography

· UGM PRESS
eBook
226
페이지
검증되지 않은 평점과 리뷰입니다.  자세히 알아보기

eBook 정보

Perkembangan yang pesat dalam dunia manufaktur, terutama dalam dunia Additive Manufacturing (manufaktur aditif) biasa disebut AM atau 3D Printing atau layer manufacturing (lapis demi lapis proses manufaktur), telah membuka banyak aplikasi baru yang sebelumnya sangat sulit dilakukan dengan metode konvensional. Proses AM merupakan sebuah proses manufaktur yang berkebalikan dengan manufaktur konvensional seperti milling dan bubut. Dalam hal ini, benda asal dihancurkan atau dikikis sedikit demi sedikit sehingga terbentuk benda yang diinginkan. Pada teknologi AM, benda kerja dibuat dengan cara disusun lapis demi lapis tanpa adanya pengikisan benda kerja.Teknologi AM yang proses penyusunannya dilakukan sedikit demi sedikit dalam lapis demi lapis memberikan banyak keuntungan, seperti hemat benda kerja, rendah energi, dan membuat benda kerja yang kompleks. Salah satu teknologi AM yang berkembang pesat adalah Stereolithographyatau SLA.Teknologi ini ditemukan oleh Kodama pada tahun 1980 yang lebih dikenal dengan metode Vat Photopolymerization. Sejak saat itu, teknologi SLA terus mengalami kemajuan pesat, terutama dalam hal detail dan kepresisian. Berbagai temuan modern tentang teknologi SLA ini mampu memengaruhi banyak industri untuk membuat produk yang rumit menjadi lebih mudah. Teknologi ini sudah banyak diulas oleh berbagai penulis dan peneliti ternama dunia. Namun demikian, khazanah keilmuwan dan ketersediaan bahan bacaan tentang teknologi SLA berbahasa Indonesia masih sulit untuk didapatkan. Buku ini memberikan oase dan bacaan bagi semua kalangan, baik praktisi akademisi yang terdiri dari peneliti, dosen, dan mahasiswa maupun praktisi industri untuk mengenal lebih dekat tentang teknologi SLA. Buku ini mencoba untuk mengisi kekosongan tersebut. Semoga bermanfaat.

이 eBook 평가

의견을 알려주세요.

읽기 정보

스마트폰 및 태블릿
AndroidiPad/iPhoneGoogle Play 북 앱을 설치하세요. 계정과 자동으로 동기화되어 어디서나 온라인 또는 오프라인으로 책을 읽을 수 있습니다.
노트북 및 컴퓨터
컴퓨터의 웹브라우저를 사용하여 Google Play에서 구매한 오디오북을 들을 수 있습니다.
eReader 및 기타 기기
Kobo eReader 등의 eBook 리더기에서 읽으려면 파일을 다운로드하여 기기로 전송해야 합니다. 지원되는 eBook 리더기로 파일을 전송하려면 고객센터에서 자세한 안내를 따르세요.