SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN Konsep, Implementasi & Pengembangan

· ·
· Penerbit Adab
4,5
4 Rezensionen
E-Book
208
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

Judul              : SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN Konsep, Implementasi & Pengembangan

Penulis            : Andereas Andoyo, Elishabeth Yunaeti Angraeni, Ahmad Khumaidi, Adi Prasetia Nanda, Agus Suryana, Sucipto, Andino Maseleno, Panji Andhika Pratomo, Suyono, Satria Abadi

Ukuran           : 15,5 x 23 cm

Tebal              : 208 Halaman

ISBN              : 978-623-68728-2-6

Sistem pendukung keputusan (SPK) atau Decision Support System (DSS) dikenalkan pertama kali oleh Michael S. Scoot pada tahuan 1970-an. Sistem tersebut merupakan sistem yang berbasis komputer yang dapat membantu pengambil keputusan dengan memanfaatkan data dan model tertentu untuk memecahkan berbagai pesoalan yang bersifat semi terstruktur. Pesatnya perkembangan teknologi informasi saat ini, didukung perkembangan metode-metode komputasi menjadikan SPK suatu sistem yang sangat dibutuhkan baik disektor bisnis, pemerintah maupun industri.

Decision Support System (DSS) mampu mendorong keputusan lebih cepat, lebih cerdas yang tidak didasarkan pada naluri pribadi manusia yang cenderung subyektif, tetapi berdasarkan data yang obyektif. SPK juga merupakan suatu keunggulan kompetitif bagi organisasi yang menggunakannya, karena dapat membantu tata kelola organisasi yang berkembang sangat cepat, dan mampu memberikan nilai akurasi, serta presisi model-model sebagai problem solving solution yang sangat dibutuhkan dalam manajemen modern.  

Buku ini sangat penting dimiliki karena menyajikan berbagai materi yang berkaitan dengan Sistem pendukung keputusan (SPK), antara lain Konsep Sistem Pendukung Keputusan, Manajemen Data, Decision Support System (DSS) dan Membangun DSS, Management Support System, Optimasi dan Metode Optimasi, Analitical Hirarchy Process (AHP), Fuzzy Logic, Fuzzy-AHP, Exceutive Information, dan Data Engineering, serta Organizational DSS dan Topik Pengembangan Riset DSS.

Bewertungen und Rezensionen

4,5
4 Rezensionen

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.