Pelukan Mozaik Angan

·
· Detak Pustaka
eBook
210
Halaman
Rating dan ulasan tidak diverifikasi  Pelajari Lebih Lanjut

Tentang eBook ini

Buku Pelukan Mozaik Angan ini membawa pembaca menelusuri angan-angan yang tertanam dalam pikiran mereka yang kemudian memberikan pelukan yang tak akan pernah lepas dari dirinya untuk bisa dikenang sepanjang masa.

Bersama kita larut dan menikmati pelukan angan dari para penulis yang tersaji dalam buku ini.

Tentang pengarang

SMP “Al-Islam” Krian merupakan sekolah yang cukup matang dengan usianya, yaitu 59 tahun. Jumlah peserta didik yang banyak merupakan sumber daya yang potensial dengan bakat dan minat beragam. Salah satunya bakat dan minat di bidang sastra puisi. Tahun 2024 adalah tahun pertama kegiatan Lomba Cipta Puisi diadakan di SMP “Al-Islam” Krian. Seluruh peserta berasal dari peserta didik kelas VII dan VIII.  

Beri rating eBook ini

Sampaikan pendapat Anda.

Informasi bacaan

Smartphone dan tablet
Instal aplikasi Google Play Buku untuk Android dan iPad/iPhone. Aplikasi akan disinkronkan secara otomatis dengan akun Anda dan dapat diakses secara online maupun offline di mana saja.
Laptop dan komputer
Anda dapat mendengarkan buku audio yang dibeli di Google Play menggunakan browser web komputer.
eReader dan perangkat lainnya
Untuk membaca di perangkat e-ink seperti Kobo eReaders, Anda perlu mendownload file dan mentransfernya ke perangkat Anda. Ikuti petunjuk Pusat bantuan yang mendetail untuk mentransfer file ke eReaders yang didukung.