Musuh Bebuyutan

· DIVA PRESS
5.0
1 review
Ebook
126
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Trijoko tak pernah menyangka bahwa pekerjaan barunya sebagai seorang penyunting buku akan mempertemukannya dengan Dwitejo, si penata letak trengginas yang juga mantan musuh bebuyutannya. Pertemuan itu mengingatkan Trijoko pada masa-masa remaja di SMA Baik Sangka ketika Dwitejo yang menjadi kakak kelasnya merundung Trijoko dengan begitu keji. Kini, di dunia kerja yang tak kalah kejinya, mereka berhadapan lagi dengan segenap problematika baru dan cinta segitiga yang menguras perasaan. Duel antara editor buku dan layouter-nya tak terelakkan lagi.

Ini adalah cerita tentang kerasnya masa muda, perundungan, trauma, dan sengitnya dunia kerja yang membentuk musuh bebuyutan.

Ratings and reviews

5.0
1 review

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.