Insektisida Penganggu Pertumbuhan dan Perkembangan Serangga

· UGM PRESS
4.0
4 Rezensionen
E-Book
86
Seiten
Bewertungen und Rezensionen werden nicht geprüft  Weitere Informationen

Über dieses E-Book

Insektisida sebagai salah satu teknologi pengendalian serangga masih menjadi andalan khususnya dalam kondisi terjadi letusan populasi serangga hama (outbreak). Insektisida adalah racun, dan penggunaan insektisida secara tidak benar akan menyebabkan berbagai dampak yang tidak kita inginkan baik bagi kesehatan manusia maupun lingkungan. Penggunaan insektisida yang bersifat lebih selektif semakin didorong karena risiko yang lebih kecil dibandingkan dengan insektisida yang berspektrum lebar. Insektisida Pengganggu Pertumbuhan dan Perkembangan Serangga (IPPPS) dipahami bersifat lebih selektif dibandingkan dengan insektisida konvensional.

Buku ini terdiri atas enam bab. Bab pertama secara ringkas memberikan deskripsi tentang manfaat dan risiko penggunaan insektisida dengan beberapa contoh kasus di Indonesia. Bab kedua berisi klasifikasi insektisida berdasarkan pada seri waktu penemuan dan juga cara kerja yang berbeda. Bab ketiga sampai kelima memuat substansi yang cukup komprehensif berturut-turut mulai dari insektisida penghambat sintesis khitin, peniru hormon juvenil, dan agonis ekdison yang merupakan inti dari buku ini. Bab keenam merupakan bab penutup yang mengingatkan pentingnya manajemen resistensi, termasuk bagi kelompok insektisida generasi ketiga ini.

Buku ini merupakan buku pertama di Indonesia yang memuat secara komprehensif mulai dari sejarah, cara kerja, penggunaan, dan risiko tentang IPPPS. Oleh karena itu, penulis berharap buku ini bermanfaat bagi orang yang bekerja di bidang pertanian, khususnya Entomologi, dan juga para pengambil keputusan.

Bewertungen und Rezensionen

4.0
4 Rezensionen

Autoren-Profil

 

Dieses E-Book bewerten

Deine Meinung ist gefragt!

Informationen zum Lesen

Smartphones und Tablets
Nachdem du die Google Play Bücher App für Android und iPad/iPhone installiert hast, wird diese automatisch mit deinem Konto synchronisiert, sodass du auch unterwegs online und offline lesen kannst.
Laptops und Computer
Im Webbrowser auf deinem Computer kannst du dir Hörbucher anhören, die du bei Google Play gekauft hast.
E-Reader und andere Geräte
Wenn du Bücher auf E-Ink-Geräten lesen möchtest, beispielsweise auf einem Kobo eReader, lade eine Datei herunter und übertrage sie auf dein Gerät. Eine ausführliche Anleitung zum Übertragen der Dateien auf unterstützte E-Reader findest du in der Hilfe.