Day Trading: Pengenalan Forex dan Analisis Teknikal

· Elex Media Komputindo
4.1
9 reviews
Ebook
104
Pages
Ratings and reviews aren’t verified  Learn More

About this ebook

Biasanya trader aktif yang sudah cukup lama berkecimpung di forex, kerap mengalami disorientasi dalam market dan kerap melakukan tindakan-tindakan yang tanpa disadari atau memang disadarinya bertentangan dengan prinsip-prinsip umum di Forex Market, meski sebenarnya di dunia Forex market ini serba abu-abu dan tidak ada yang 100% benar atau pun 100% salah. Contohnya ada yang bilang bahwa trading di Daily Chart atau Weekly Chart jauh lebih bagus. Ini memang benar, tapi tahukah risiko yang harus ditanggung apabila market berbalik melawan arah?

Day Trading adalah salah satu gaya trading yang memiliki risiko yang jauh lebih rendah dibanding Swing Trading atau Positioning Trading, namun jauh lebih rileks dibanding gaya trading Scalping yang jauh lebih melelahkan. Ada satu lagi keuntungan trader, yaitu tidak perlu khawatir dan berlama-lama dengan posisi yang ter-floating karena pada umumnya posisi sudah ditutup pada hari itu juga.

Di dalam buku ini kita akan mempelajari informasi-informasi apa saja yang dibutuhkan oleh seorang trader yang memilih gaya Day Trading. Anda juga akan mengetahui lebih lanjut untung-rugi menjadi seorang Day Trader di Forex Market.

Selamat membaca dan sukses selalu untuk kita semua.

Ratings and reviews

4.1
9 reviews
aji
October 27, 2023
10/10
Did you find this helpful?
Aldi Rizky
November 19, 2022
sangat bagus
Did you find this helpful?

Rate this ebook

Tell us what you think.

Reading information

Smartphones and tablets
Install the Google Play Books app for Android and iPad/iPhone. It syncs automatically with your account and allows you to read online or offline wherever you are.
Laptops and computers
You can listen to audiobooks purchased on Google Play using your computer's web browser.
eReaders and other devices
To read on e-ink devices like Kobo eReaders, you'll need to download a file and transfer it to your device. Follow the detailed Help Center instructions to transfer the files to supported eReaders.