
Abdul Hadinata
- Tandai sebagai tidak pantas
- Tampilkan histori ulasan
Bintang 4 dulu, Game nya cukup seru membantu di waktu santai. Ada beberapa bug. 1. Masalah di cue Victory syringe cue tidak bisa naik level. 2. Kemudian masalah di permainan turnamen, ketika memasuki turnamen berhadiah besar disaat kita menang turnamen, hadiah berliannya tidak sesuai. 3. Permainan 8 ball Sao Paulo, lawan selalu salah lobang. 4. permainan 8 ball, saat break jika bola 8 masuk, kita dinyatakan kalah. seharusnya menang. kalo sudah diperbaiki baru bintang 5.
101 orang merasa ulasan ini berguna